Mengkonsumsi Garam Berlebih Bisa Menyebabkan Kriput Atau Penuaan Dini - Banyak orang yang terlalu banyak mengkonsumsi atau memakan garam, Tak sedikit orang mengatakan bahwa kurang garam membuat makanan jadi hambar dikarenakan garam tersebut. Oleh karena itu Mereka memberi garam dalam jumlah yang banyak pada makanannya Padahal memberi garam berlebih membuat hilangnya rasa makanan yang sebenarnya pada makanan tersebut. Mengkonsumsi garam dalam jumlah yang tak wajar tidak akan berbahaya bagi kesehatan kuta.
Tapi taukah anda jika anda menggunakan garam berlebih dalam tubuh akan menyebabkan retensi cairan yang membuat kulit kita cepat keriput atau penuaan dini. Penggunaan garam yang berlebih-lebihan juga akan memberatkan kerja ginjal anda, dan dapat menaikkan tekanan pada darah anda. Selain itu juga dapat menganggu metabolisme pada tulang.
Kebanyakan makan makanan yang diawetkan dengan garam juga dapat menahan air dalam tubuh dan menyebabkan pembengkakan ujar Ranella Hirsch, MD, mantan Presiden American Society of Cosmetic Dermatology & Aesthetic Surgery dan praktisi dermatologi di Massachusetts Jika Anda mengalami pembengkakan dalam kulit anda, Anda bisa menggunakan pelembap yang mengandung kafein Saran saya Bila anda bijaksana sebaiknya gunakan garam secukupnya saja jangan terlalu berlebihan bila anda inggin selalu sehat dan tampil lebih awet muda
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Mengkonsumsi Garam Berlebih Bisa Menyebabkan Kriput Atau Penuaan Dini"
Posting Komentar